Morse

Selasa, 21 Oktober 2008

Di zaman sebelum ditemukannya alat komunikasi yang canngih seperti sekarang ini,menjadikan hubungan antar manusia menjadi sangat sulit. Pada umumnya manusia menggunakan surat dengan berbagai perantara dan cara tradisional. Seiring perjalan waktu,ditemukanlah telegrap oleh Samuel F.B. Morse yang berkebangsaan Amerika. Alat ini menggunakan kode-kode untuk menyampaikan berbagai berita,jadi bukan langsung menggunakan huruf seperti surat, e-mail dan alat-alat lainnya. Kode yang digunakan terdiri dari titik dan garis. Untuk penulisan biasa(di kertas) antar huruf dibatasi koma dan antar kata dibatasi garis miring. Untuk penggunaan di lapangan seperti pada telegrap dan senter,antar huruf diberi jeda dan antar kata diberi jeda yang agak lama. Pada dasarnya kode-kode yang digunakan mewakili huruf-huruf tertentu. Kode-kode ini kemudian dikenal dengan huruf Morse untuk menghargai penemunya.
Berikut adalah huruf-huruf Morse yang standar Internasional :

A .-
B -...
C -.-.
D -..
E .
F ..-.
G --.
H ....
I ..
J .---
K -.-
L .-..
M --
N -.
O ---
P .--.
Q --.-
R .-.
S ...
T -
U ..-
V ...-
W .--
Y -.--
Z --..

Angka
1 .----
2 ..---
3 ...--
4 ....-
5 .....
6 -....
7 --...
8 ---..
9 ----.
0 -----

Misal kita ingin menulis SINGKAWANG

S ...
I ..
N -.
G --.
K -.-
A .-
W .--
A .-
N -.
G --.

Jadi SINGKAWANG = ... , .. , -. , --. , -.-, .-, .--, .- , -. ,--.

Diposting oleh siwin di 17.58  

1 komentar:

Ciye...mantap Mengenalkan Morse pada dunia....a.a.a.aa
hmm,saran Ia ka,lebih baik dilengkapi dengan foto-foto biar lebih menarik,..Qey..
ni udah 88 la..^_^'
please visit my blog,

Anonim mengatakan...
13 April 2009 pukul 00.59  

Posting Komentar